Bahan :
- 4 bh sosis, iris bulat satu cm, tumis sebentar
Cara Membuat :
- 1 sdm mentega
- 30 gr bawang bombai cincang
- 1 siung bawang putih memarkan
- 400 gr wortel kupas potong-potong
- 200 ml susu segar
- 500 ml kaldu ayam
- 1/2 sdt Italian seasoning (campuran rempah-rempah)
- 1 lbr daun salam
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 sdt garam
- 100 ml krim kental
- 4 bh sosis, iris bulat satu cm, tumis sebentar
Cara Membuat :
- Panaskan mentega, tumis bawang bombai, dan bawang putih hingga harum.
- Masukkan wortel, aduk hingga layu.
- Tambahkan air kaldu, masak hingga wortel empuk, angkat.
- Masukkan sup ke dalam mangkuk blender, proses hingga lembut
- Rebus kembali sup, tambahkan susu cair, bumbu-bumbu dan krim kental, masak kembali dengan api kecil sampai mendidih.
- Sebelum diangkat tambahkan sosis masak kembali sebentar. Angkat sajikan sup selagi hangat.
0 komentar:
Post a Comment